Perilaku yang Tidak Mencerminkan Nilai-nilai Pancasila | Rangkuman Materi PPKn Kelas 6 SD

Perilaku yang Tidak Mencerminkan Nilai-nilai Pancasila | Rangkuman Materi PPKn Kelas 6 SD

Pada kali ini ujiansekolah.com membahas tentang rangkuman materi muatan pelajaran PPKN kelas 6 SD. rangkuman ini dibuat untuk mempermudah dan mengingat materi pelajaran yang sudah disampaikan.

Ada beberapa Rangkuman Materi PPKN kelas 6 SD antara lain :


Catatan:
Lihat bagian bawah postingan ada materi berikutnya. klik materi tersebut untuk melanjutkan.

3.Perilaku yang tidak mencerminkan nilai-nilai Pancasila

Perilaku yang tidak mencerminkan nilai-nilai Pancasila di Lingkungan Sekolah
  • Memilih teman hanya yang kaya saja
  • Tidak mau meminjamkan peralatan sekolah kepada teman.
  • Menyontek
  • Berkelahi
  • Tidak mau mengikuti upacara bendera
  • Mengejek teman

Perilaku yang tidak mencerminkan nilai-nilai Pancasila di Lingkungan Rumah
  • Tidak melaksanakan ibadah sesuai dengan agamanya
  • Tidak mau berbagi makanan dengan anggota keluarga yang lain
  • Bermalas-malasan
  • Membantah orang tua
  • Memaksakan kehendak kepada anggota keluarga
  • Berbohong


Perilaku yang tidak mencerminkan nilai-nilai Pancasila di Lingkungan Masyarakat
  • Tidak mau menjenguk tetangganya yang sakit
  • Melarang orang lain melakukan peribadahan sesuai dengan agamanya
  • Minum-minuman keras dan berjudi
  • Tidak mau mengikuti kegiatan kerja bakti, ronda, dan rapat lingkungan
  • Suka pamer kekayaan
  • Mencuri
  • Menganiaya teman
  • Melakukan kekerasan












#RangkumanMateri,#PPKNKelas6,