Prediksi Soal Tes SKD (TWK) Pada Seleksi CPNS Tahun 2021 ~Soal Online

Prediksi Soal Tes SKD (TWK) Pada Seleksi CPNS Tahun 2021 ~Soal Online

Pelaksanaan seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan PPPK tahun 2021 akan segera dilaksanakan. Perlu persiapan membaca materi yang berhubungan dengan seleksi CPNS dan PPPK dan mengerjakan soal latihan.
Pada postingan kali ini website ujiansekolah.com masih membahas tentang soal latihan untuk seleksi CPNS (calon Pegawai Negeri Sipil). Adapun soal latihan dalam mempersipakan soal CPNS adalah soal SKD (seleksi Kompetensi Dasar). Soal SKD yang ada di postingan ini adalah soal SKD TWK (Tes Wawasan Kebangsaan)

Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) pada tes CPNS ini bertujuan Tes TWK ini bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan mengimplementasikan nasionalisme, dengan tujuan mampu mewujudkan kepentingan nasional melalui cita-cita dan tujuan yang sama dengan tetap mempertahankan identitas nasional.

Baca lengkapnya : Kisi-kisi soal tes CPNS Tahun 2021
contoh soal tes kemampuan analitik sebagai berikut :

Dalam demokrasi, penguasa pada hakikatnya mendapat kekuasaan dari rakyat. konsekuensinya penguasa memiliki wewenang dalam....
A.memperlakukan seseorang sesuai dengan kedudukannya
B.bertindak dengan dalih atas nama rakyat
C.menegakkan aturan yang dibuatnya
D.bertindak mengutamakan kaum minoritas

Untuk berlatih soal lainnya, bisa perhatikan petunjuk berikut ini :
Cara mengerjakan soal online:

  • klik tombol Mulai
  • pahami soal latihan yang ada dan pilih salah satu jawaban
  • setelah itu klik tombol selanjutnya untuk melanjutnya soal yang lain
  • perhatikan waktu dalam mengerjakan soal latihan, jika waktunya habis maka soal tidak bisa lagi di akses,
  • untuk mengakses ulang silahkan reload (muat ulang) halaman website agar bisa mengaksesnya dari awal lagi.
  • diakhir soal latihan ada jumlah soal benar yang bisa kita jawab
  • selamat berlatih.semoga bermanfaat

Soal Latihan Tes CPNS - SKD Tahun 2021
  • Jenis Soal : Soal Latihan SKD CPNS 2021 (TWK - Tes Wawasan Kebangsaan)
  • Jenis soal :pilihan ganda
  • waktu : 20 menit



Mulai

Total Nilai

Bagus
Salah,semangat terus

#CPNS2021, #SKDCPNS2021,#soalCPNS