Ciri Khusus Makhluk Hidup dan Lingkungan Hidupnya | Rangkuman Materi IPA kelas 6 SD
Rangkuman Materi IPA kelas 6 SD Pada kali ini website ujiansekolah.com akan membahas tentang rangkuman materi pelajaran IPA untuk kelas 6 SD. Materi rangkuman IPA untuk kelas 6 SD ini diharapkan bisa mempermudah siswa dalam belajar dan meningat materi pelajaran yang sudah diberikan.
Adapun rangkuman materi pelajaran IPA dibagi beberapa bahasan antara lain :
- 1.Ciri Khusus Makhluk Hidup dan Lingkungan Hidupnya
- 2.Perkembangbiakan Manusia dan Hewan
- 3. Perkembangbiakan Pada Tumbuhan
- 4.Keseimbangan Ekosistem
- 5.Isolator dan Konduktor Panas
- 6.Tata Surya
Catatan :
Dibagian paling bawah ada lanjutan dari materi berikutnya.silahkan klik materi tersebut untuk membacanya.
1.Ciri Khusus Makhluk Hidup dan Lingkungan Hidupnya
Ada beberapa jenis adaptasi makhluk hidupyang kita kenal yaitu; adaptasi morfologi, adaptasi fisiologi, dan adaptasi tingkah laku
- Adaptasi Morfologi : merupakan suatu penyesuian makhluk hidup terhadap lingkungannya berdasarkan pada perubahan bentuk dan struktur luar baguan tubuhnya.contoh : kulit keras yang dimiliki kura-kura, trenggiling dan buaya adalah sebagai bentuk adaptasi pelindungan melalui struktur tubuhnya.
- Adaptasi Fisiologi : merupakan jenis penyesuaian makhluk hidupyang didasarkan pada proses-proses yang terjadi di dalam tubuh mahkluk hidup yang bersangkutan. contoh : jaringan tubuh unta mampu menyimpan air, dengan demikian hewan inimampu bertahan di daerah padang pasair dalamwaktu yang lama tanpa minum
- Adaptasi Tingkah laku : merupakan penyesuaian makhluk hidup terhadap ligkungannya melalui tingkah lakunya. contoh : bunglon akan merubah warna tubuhnya sesuai dengan tempat hinggapnya untuk mengelabui mangsanya.
Hewan dan tumbuhan memiliki ciri-ciri khusus untuk bertahan hidup dan memenuhi kebutuhan hidupnya
- Kelelawar memiliki kemampuan ekolokasi untuk mencari makanan.
- Cicak dan tokek memiliki telapak kaki yang mempunyai guratan dan lengket sehingga bisa merayap di dinding dan langit-langit tanpa terjatuh.
- Bunglon bisa mengubah warna tubuhnya, memiliki lidah yang panjang dan lengket untuk menangkap mangsa.
- Unta memiliki punuk di punggung yang berisi lemak sebagai cadangan makanan
- Penguin memiliki bulu tebal dan lapisan lemak di bawah kulit untuk melindungi diri dari rasa dingin.
- Teratai memiliki batang berongga udara yang berfungsi membawa oksigen ke batang dan akar.
- Bunga Raflesia dapat mengeluarkan bau busuk seperti bangkai untuk menarik lalat datang agar membantu proses penyerbukan.
- Kantong semar dan venus memiliki daun yang dapat menangkap serangga sebagai makanan.
- Kaktus memiliki batang yang tebal dan dapat menyimpan air sebagai bekal hidup di gurun pasir yang panas dan tandus.
#IPAKelas6,#RangkumanMateri,#BelajarOnline,#MateriPrlajaran,#IPASD,#Andoroid,#komputer,#Handphone,#Online
Terimakasih
BalasHapusSama"
HapusSangat bagus
BalasHapusIy
HapusTerimakasih,:))
BalasHapusSangat Baik
BalasHapussemoga ini bermanfaat
BalasHapusoke bg
HapusSangat membantu
BalasHapusSangat membantuku
BalasHapusSangat membantu bangt :)
BalasHapusBagus bangett kakak😇💗❤️
BalasHapusLagi ujian makasih gw nilai 13
BalasHapusTerima kasih bang 🙏
BalasHapussangat bagus
BalasHapusTerima kasih
BalasHapusTerima kasih Karan ini membantu saya untuk ujian nanti kelulusan 🙏🏻
BalasHapussyukran
BalasHapus