Prediksi Soal Tes TWK CPNS
Tes wawasan kebangsaan (TWK) merupakan salah satu tes kompetensi dasar yang wajib diikuti oleh para peserta dalam uji seleksi penerimaan CPNS. tujuannya adalah untuk menguji para peserta dalam kemampuan penguasaan kebangsaan Indonesia yang meliputi :
1. Pancasila
2. Undang-undang Dasar 1945
3. Bhinneka Tunggal Ika
4. Negara Kesatuan Republik Indonesia
a. sistem tata negara Indonesia, baik pada pemerintah pusat maupun pemerintah daerah
b. sejarah perjuangan bangsa
c. peranan bangsa Indonesia dalam tatanan regional maupun global
Berikut ini prediksi soal Tes Wawasan Kebangsaan :
1.Pengamalan Pancasila yang bersifat memaksa merupakan hakikat Pancasila sebagai…
a. Dasar negara Indonesia
b. Keperibadian bangsa Indonesia
c. Pandangan hidup bangsa Indonesia
d. Ideologi terbuka
2. Hubungan era tantara Pancasila dengan Batang Tubuh UUD 1945 nampak dalam pernyataan berikut …
a. Nilai-nilai Pencasila dituangkan secara filosofi dalam batang tubuh UUD 1945
b. Pasal-pasal UUD 1945 merupakan uraian terperinci dari sila-sila Pancasila
c. Norma-norma dalam pasal-pasal UUD 1945 merupakan perwujudan sila-sila Pancasila
d. Nilai- nilai Pancasila dituangkan secara yuridis dalam pasal- pasal UUD 1945
untuk soal online silahkan KLIK START dibawah ini !
Start Test
Total Score
Good
Salah,belajar lagi ya..